Sabtu, 16 Oktober 2021

Halo zimplysimple, Yuk Simak Pembahasan Kapan Sih Waktu Terbaik Minum Vitamin?

Masa Pandemi Jangan Lupa Untuk Selalu Penuhi Nutrisi Kamu Ya!

 

 

Play Store App Store  

Hai zimplysimple, Kamu harus tau nih.
Termasuk Omega 3, Kapan Waktu Terbaik Meminum Vitamin?


Pagi hari di saat perut kosong


Pada pagi hari, kamu dianjurkan untuk meminum vitamin yang larut dalam air seperti vitamin B dan vitamin C. Vitamin C merupakan zat antioksidan yang baik untuk kesehatan tubuh. Oleh karena itu, waktu yang tepat untuk mengkonsumsi vitamin ini adalah di pagi hari sebelum kita memulai aktivitas kita. Hal ini bertujuan untuk membuat tubuh menjadi lebih fit dan siap untuk beraktivitas hingga siang hari.


Sebagaimana vitamin C, vitamin B juga dianjurkan untuk diminum pada pagi hari saat perut masih dalam kondisi yang kosong. Hal ini dilakukan agar energi tubuh yang akan digunakan sepanjang hari jadi meningkat. Ada beberapa jenis vitamin B yang paling populer untuk diminum pada pagi hari, seperti B2, B6, serta vitamin B12 yang sudah terbukti dapat meningkatkan mood dan mengurangi tingkat stress seseorang sepanjang hari.


Tengah hari bersamaan dengan waktu makan


Vitamin A, vitamin B, vitamin E, vitamin K serta mineral dan zat besi merupakan vitamin yang larut dalam lemak makanan dan harus dikonsumsi pada waktu yang bersamaan dengan waktu makan untuk membantu proses penerapannya agar lebih efektif lagi.


Selain itu, dengan mengkonsumsi vitamin yang larut dalam lemak bersamaan dengan waktu makan akan mengurangi dan mencegah efek samping pada gangguan pencernaan.


Malam hari sebelum tidur


Kalsium merupakan salah satu vitamin yang sangat direkomendasikan untuk dikonsumsi pada malam hari untuk membantu relaksasi otot, menenangkan tubuh untuk beristirahat serta membutuhkan makanan untuk penyerapan yang lebih baik.


Terms of Use   |   Privacy Policy   |   Unsubscribe
Facebook Twitter YouTube Instagram TikTok

Promo dapat berubah sewaktu - waktu tanpa ada pemberitahuan sebelumnya. Jumlah stok produk dan diskon diberikan terbatas.

Copyright © 2021, PT XL Planet. All Rights Reserved. Wisma 46 Kota BNI Lt.39, Jl. Jend Sudirman, Jakarta 10220 - Indonesia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar